• Mewujudkan Impian

    Banyak orang yang melupakan impiannya hanya karena kesulitan yang muncul tatkala dia berusaha mewujudkannya, padahal sebenarnya kesulitan yang dia hadapi saat itu hanyalah sebuah proses yang wajar dan wajib dia lalui untuk mendapatkan setiap impiannya. tidak ada sebuah impian yang terwujud karena keberuntungan karena di balik sebuah impian harus ada keyakinan untuk mewujudkannya. memang banyak orang yang percaya adanya keberuntungan namun yang harus dipahami adalah sebuah keberuntungan itu tetaplah muncul dalam sebuah usaha dan bukannya muncul pada sebuah kepasrahan.
  • 0 komentar:

    Posting Komentar

    Quotes For You

    Kesalahan adalah bahan bakar utama untuk sebuah pembelajaran ~ivandhana~

    ADDRESS

    Jl Smapal No 53, Serpong, Tangerang Selatan

    EMAIL

    ivandhana@yahoo.com
    ivandhana@bambubiru.com

    TELEPHONE

    +201 478 9800
    +501 478 9800

    MOBILE

    08990567176
    017 775362 13